Switch to the dark mode that's kinder on your eyes at night time.

Switch to the light mode that's kinder on your eyes at day time.

Menu

DOA KETIKA DUDUK DIANTARA DUA SUJUD

Duduk di antara dua sujud adalah salah satu perkara wajib dalam solat fardhu menurut kesepakatan ulama Syafi'iyyah. Untuk itu perlu diperhatikan posisi dan bacaan duduk di antara dua sujud sesuai sunnah.

logo

Melansir Fiqih Islam wa Adilatuhu Jilid 2 karangan Prof. Dr. Wahbah az-Zuhaili, bacaan duduk di antara dua sujud tersebut sudah mencakupI doa ampunan, doa tolak bala, dan doa rezeki. Rezeki yang dimaksud bahkan mencakupI rezeki zahir untuk badan dan rezeki batin untuk rohani.Jadi, jangan lupa untuk hafalkan bacaan doa ketika duduk diantara dua sujud di atas ya

telegram zikir
DOA KETIKA DUDUK DIANTARA DUA SUJUD 3

ADAB BERJIRAN MESTI KITA TERAPKAN

Anda ingin ketahui lagi nasihat-nasihat agama.Ikuti kami dengan klik link dibawah:

SHARE
Facebook
WhatsApp
Telegram
Rating :
5/5
Back to Top